Mengubah Gamma Value (Nilai Gamma) foto atau gambar

Dengan mengubah nilai gamma, Anda dapat mengontrol kecerahan gambar secara keseluruhan - terutama gambar yang dimaksudkan untuk dilihat pada monitor komputer. Apabila gambar tidak mendapat koreksi gamma yang sesuai, gambar akan terlihat terlalu terang atau terlalu gelap.

  1. Dari Productivity Studio Welcome Screen (Layar Sambutan Productivity Studio), klik File step Open (Buka) untuk memilih gambar yang akan diedit.

  2. Pada saat gambar terbuka, klik Advanced (Tingkat Lanjut).

  3. Ketikkan nilai pada kotak teks, atau gunakan anak panah ke atas atau ke bahwa untuk memilih nilai gamma yang lebih tinggi atau lebih rendah.

    Perhatikan: Anda dapat memasukkan nilai gamma dari -10–10. Jika Anda tidak puas dengan perubahan yang didapat, kembalikan nilai gamma ke 0.
  4. Klik Save (Simpan) untuk menyimpan perubahan Anda.